Cara SMS Banking BRI Cek Saldo 2024

Cara SMS Banking BRI Cek Saldo
Cara SMS Banking BRI Cek Saldo - Sebelum lanjut ke pokok pembahasan, kami akan memberitahu anda bagaimana cara sms Banking BRI yang bisa anda gunakan.

Ada berbagai layanan yang diberikan pihak bank untuk mempermudah nasabahnya melakukan transaksi online, salah satunya dengan cara SMS Banking BRI cek saldo.

Layanan tersebut bisa diakses melalui smartphone anda, seperti halnya sms banking ataupun i banking.

Melalu layanan tersebut, anda juga bisa mengecek saldo rekening dari manapun dan kapanpun tanpa harus ke mesin ATM.

Selain untuk pengecekan saldo, anda juga bisa melakukan transaksi online dan transfer ke sesama Bank BRI ataupun bank lainnya.

Untuk menikmati layanan m-banking, nasabah harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu, pendaftaran dapat dilakukan di kantor cabang BRI terdekat dikota anda ataupun melalui mesin ATM.

Cara SMS Banking BRI Cek Saldo

Sebelum menggunakan layanan online seperti Mobile Banking dan Internet Banking, pastikan anda punya kuota internet, atau berada di jaringan WiFi. Langsung saja simak cara SMS banking BRI cek saldo berikut.

1. Melalui ATM

Cara SMS Banking BRI Cek Saldo
Cara SMS Banking BRI Cek Saldo Melalui ATM
Mengecek saldo BRI melalui ATM merupakan cara yang cukup mudah untuk anda yang baru saja membuka rekening dan masih sering digunakan masyarakat.


Jika anda ingin mengecek saldo BRI di ATM BRI, maka tidak akan dikenakan biaya, tapi jika anda mengecek saldo BRI di ATM Bersama maka anda akan dikenakan biaya.

Adapun cara sms Banking BRI cek saldo melalui ATM yang bisa anda gunakan pada ulasan dibawah ini:
  • Kunjungi ATM BRI ataupun ATM Bersama terdekat dikota anda.
  • Kemudian, masukkan kartu ATM BRI anda kedalam mesin ATM.
  • Masukkan PIN Anda.
  • Setelah itu, pilih informasi saldo.
  • Maka secara otomatis, sisa saldo anda akan muncul dilayar ATM.

2. Melalui Aplikasi

Cara SMS Banking BRI Cek Saldo
Cara SMS Banking BRI Cek Saldo Melalui Aplikasi
Melalui aplikasi BRI Mobile pada smartphone anda, menjadikan segala layanan lebih mudah dan praktis, hanya dengan beberapa detik anda sudah bisa menyelesaikan transaksi anda.

Untuk mendapatkan Aplikasi M-Banking ini, anda harus mendownload terlebih dahulu dan mempunyai jaringan internet yang stabil.

Aplikasi BRI Mobile ini bisa anda download melalui Google Apps ataupun App Store, dan berikut cara sms Banking BRI cek saldo melalui aplikasi seperti cara dibawah ini:
  • Buka aplikasi BRI Mobile pada smartphone anda.
  • Kemudian, registrasi akun anda.
  • Selanjutnya, login ke akun BRI Mobile anda.
  • Pilih info rekening untuk mengecek saldo.
  • Sisa saldo yang tersisa dalam tabungan anda akan muncul di layar smartphone anda.

3. Melalui Internet Banking BRI

Cara SMS Banking BRI Cek Saldo
Cara SMS Banking BRI Cek Saldo Internet Banking BRI
Selain mengecek saldo melalui aplikasi atau M-Banking, anda bisa juga mengeceknya melalui Internet Banking BRI.

Sebelum menggunakannya, anda harus mendaftarkan akun anda terlebih dahulu di kantor cabang terdekat dikota anda.


Saat anda ingin mengakses akun secara online, pastikan anda mempunyai jaringan internet yang stabil dan pulsa yang cukup.

Yuk, simak bagaimana cara SMS Banking BRI cek saldo internet banking BRI sebagai berikut ini:
  • Kunjungi website Internet Banking BRI berikut ini (https://ib.bri.co.id/ib-bri/)
  • Kemudian, masuk ke akun anda.
  • Setelah itu, pilih informasi rekening untuk mengecek jumlah saldo anda.
  • Secara otomatis, saldo anda akan terlihat.

Akhir Kata

Untuk informasi cara melakukan cek saldo, kami sudah memberikan beberapa cara yang bisa anda gunakan, terutama untuk anda yang baru saja membuka rekening.

Pastikan anda mengikuti cara yang sudah kami berikan diatas, untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Jika anda masih merasa bingung dari cara diatas, anda bisa langsung datang atau mengunjungi kantor cabang BRI terdekat dikota anda.

Itulah seluruh isi artikel kami kali ini mengenai cara sms Banking BRI cek saldo. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel