12 Game Uang Android Terbaik 2024

Game Uang Android
Game Uang Android - Mungkin sebagian dari kaum awam menilai kalau bermain game adalah suatu hal yang membuang-buang waktu, dan tidak berguna.

Dan pada artikel kali ini kami akan membahas mengenai Game yang bisa menghasilkan uang di Android dan PC anda.

Pada zaman sudah sangat maju dan sudah sangat berubah ini karena perkembangan teknologi, segala kesulitan kini semuanya seakan dipermudahkan.

Dengan perkembangan teknologi tersebut ada juga yang bisa kaya raya hanya dengan bermain game, bisa masuk TV dari membuat konten YouTube dan lain sebagainya.

Pada kesempatan kali ini, kami akan memberikan sebuah informasi mengenai game yang menghasilkan uang dan sudah pasti terbukti di Android maupun PC.


Pembahasan Game Uang Android

Ada berbagai game yang bisa menghasilkan uang dan sudah terbukti pada saat-saat ini, hanya menggunakan perangkat Android ataupun PC milik anda.

Apakah anda sudah membaca dan mengetahui beritanya tentang seorang atlet game profesional bisa kaya raya hanya karena bermain game.

Oleh sebab itu, anda tidak perlu heran lagi jika ada yang suka bermain game demi menghasilkan uang. Dan kali ini kami akan membahas secara detail game yang menghasilkan uang yang bisa membantumu menambah isi dompet anda.

Game yang menghasilkan uang asli tanpa menggunakan modal ini, seperti game poker penghasil uang bisa menghasilkan uang ovo, game online penghasil uang terbanyak, sehingga uang langsung masuk ke rekening anda

Jika anda penasaran dengan game uang Android yang menghasilkan uang asli ini, bisa anda download melalui https://www.1001teknologi.com, mari simak dengan beberapa game penghasil uang.


Game Uang Android


1. Game Uang Android - Mobile Premier League (MPL)

Game Uang Android - Mobile Premier League (MPL)
Game Uang Android - Mobile Premier League (MPL)
Game Mobile Premier League (MPL) merupakan beberapa game arcade dan bisa anda mainkan sendiri.

Pada game yang satu ini anda akan dihadapkan dengan pemain lainnya secara acak, pemain yang menempati peringkat tertinggi akan mendapatkan hadiah diamond dan tergantung posisi dari mereka.


MPL juga bekerjasama dengan Go-Jek, diamond yang sudah anda dapatkan bisa ditukar langsung dengan saldo Go-Pay untuk akun yang sudah anda hubungkan sebelumnya.

Cara bermain game uang Android Mobile Premier League juga sederhana dibandingkan dengan game MOBA seperti Mobile Legends.



2. Game Uang Android - Fortnite 

Game Uang Android - Fortnite
Game Uang Android - Fortnite
Game Fortnite adalah salah satu game battle royale Android terbaik dan apakah anda sudah memainkan game yang menghasilkan uang asli bernama Fortnite ini.

Game satu ini yang berhasil membuat streamer Tyler ‘Ninja’ Blevins menjadi seorang jutawan hanya dalam bermain game uang Android ini.


Bhkan anda juga bisa menjadi gamer yang menghasilkan banyak pundi-pundi rupiah dengan bermain game Fortnite tersebut.

Game Fortnite juga tersedia di PC tapi masih bisa anda mainkan secara gratis juga.


3. Game Uang Android - PlayerUnknown’s Battlegrounds (PUBG)

Game Uang Android - PlayerUnknown’s Battlegrounds (PUBG)
Game Uang Android - PlayerUnknown’s Battlegrounds (PUBG)
Game uang Android battle royale PlayerUnknown’s Battlegrounds (PUBG) juga sangat perlu untuk anda douwnload dan mainkan.

PUBG memiliki gaya visual dan gameplay yang lebih realistis, tapi game yang menghasilkan uang asli satu ini membutuhkan perangkat agar permainan anda bisa lancar.


Sama seperti game Fortnite, game ini juga tersedia di PC, tapi untuk versi PCnya tidak gratis dan anda harus mengeluarkan modal di awal kalau anda ingin bermain di PC.



4. Game Uang Android - Garena Free Fire

Game Uang Android - Garena Free Fire
Game Uang Android - Garena Free Fire
Game uang Android battle royale Garena Free Fire mungkin tidak memiliki reputasi sebesar PUBG atau Fortnite di luar negeri.

Bahkan, saat ini sudah banyak turnamen eSports besar seperti Piala Presiden dan SEACA dengan total hadiah milyaran rupiah.


Game Free Fire termasuk dalam daftar game yang menghasilkan uang asli.


5. Game Uang Android - Mobile Legends: Bang Bang

Game Uang Android - Mobile Legends: Bang Bang
Game Uang Android - Mobile Legends: Bang Bang
Banyak sekali MOBA Android game yang bisa dimainkan pada saat ini, tetapi masih belum ada yang memiliki kepopuleran yang bisa menyaingi Mobile Legends: Bang Bang (ML).

Begitu banyak cara untuk menghasilkan uang dari game uang Android satu ini, seperti dari memenangkan turnamen resmi, streaming ML, atau menjual akun di situs.


Bahkan, hadiah jika memenangkan turnamen resmi ML saat ini telah mencapai milyaran di Indonesia, jagi game yang menghasilkan uang asli satu ini sudah tidak diragukan lagi.

Tapi anda harus bisa memiliki skill atau kemampuan dalam bermain jika ingin menjadi seorang pro player.



6. Game Uang Android - Arena Of Valor

Game Uang Android - Arena Of Valor
Game Uang Android - Arena Of Valor
Semenjak Mobile Legends: Bang Bang ada, bisa dibilang popularitas Arena of Valor (AoV) semakin kurang dilirik para pemain game.


Garena Indonesia yang selaku penerbit game ini, sampai saat ini masih tekun mengadakan turnamen resmi AoV dengan total hadiah mencapai 1 milyar.

Untuk anda bisa mencoba memainkan game uang Android sekaligus menghasilkan uang ini.


7. Game Uang Android - Dota Underlords

Game Uang Android - Dota Underlords
Game Uang Android - Dota Underlords
Rekomendasi game yang menghasilkan uang sealanjutnya adalah Dota Underlords.


Tidak heran jika developer Valve mengembangkan konsep tersebut menjadi game sendiri yang diberi nama Dota Underlords.

Pada game uang Android tersebut masih menggunakan karakter dari game MOBA Dota 2.


8. Game Uang Android - Black Desert Mobile

Game Uang Android - Black Desert Mobile
Game Uang Android - Black Desert Mobile
Game ini merupakan versi HP dari Black Desert Online, sebuah MMORPG populer dari developer asal Korea Selatan, Pearl Abyss.

Sebagai game uang Android yang menghasilkan uang, game ini merupakan yang paling ‘panas’ diberitakan ada pemain yang menjual karakter dengan harga Rp 22 juta.



9. Game Uang Android - Pro Evolution Soccer

Game Uang Android - Pro Evolution Soccer
Game Uang Android - Pro Evolution Soccer
Rekomendasi dari daftar game yang menghasilkan uang berikutnya adalah Pro Evolution Soccer.

Jiaka anda hobi bermain sepak bola, tentunya anda bakal mengunduh game uang Android Pro Evolution Soccer alias PES ini di Android anda.

Para atlet PES Indonesia yang sering menjadi finalis bahkan ada banyak juga yang menjadi juara turnamen Pro Evolution Soccer tingkat internasional.



10. Game Uang Android - Dota 

Game Uang Android - Dota
Game Uang Android - Dota
Soal kepopuleran game dari Dota 2 sudah tidak perlu anda pertanyakan lagi, karena semua orang sudah tidak asing dengan nama ini, apalagi jika anda seorang gamer sejati.

Dota 2 merupakan salah satu game uang Android esports paling populer dan game yang pasti muncul di turnamen game di seluruh penjuru dunia.

Game yang menghasilkan bisa uang ini sudah terbukti, serta banyak memiliki item yang bisa anda jual lagi di Steam Community Market untuk menghasilkan uang tambahan.



11. Game Uang Android - League of Legends

Game Uang Android - League of Legends
Game Uang Android - League of Legends
Game League of Legends satu ini terinspirasi dari Dota, walaupun begitu game yang menghasilkan uang dan terbukti di android.

Tapi, game uang Android ini tidak begitu populer di Indonesia, sehingga pada tahun 2019, server Indonesia League of Legends secara resmi ditutup oleh Garena selaku penerbit game ini.

Sekarang, pemain Indonesia terpaksa merger bersama pemain dari Malaysia dan Singapura untuk tetap bermain, karena hal tersebut menjadi kendala permainan ini agak sulit.


Bila anda yang ingin terjun di dunia eSports International, maka bisa dikatakan kalau League of Legends merupakan pilihan yang sempurna, karena game yang menghasilkan uang asli satu ini memiliki basis fans terbesar di dunia.


12. Game Uang Android - Auto Chess

Game Uang Android - Auto Chess
Game Uang Android - Auto Chess
Buat anda yang ingin bermain game santai dan bisa menghasilkan uang, bisa anda mencoba permainan Auto Chess.

Game uang Android dengan genre auto battle yang satu ini bisa dibilang tidak membutuhkan modal dan tidak butuh tim juga.

Cara bermainnya juga sangat mudah untuk dimengerti, Game ini merupakan game yang cukup populer di Indonesia belakangan ini.


Beberapa game yang menawarkan hadiah uang jutaan rupiah bagi para pemenangnya diantaranya seperti IES Auto Chess Tournament Series atau Auto Chess Indonesia Championship.


Akhir Kata

Pada zaman sekarang ini bermain game bukan sekedar dijadikan sebagai hobi atau memanfaatkan waktu luang tapi juga bisa dijadikan pekerjaan selingan anda juga.

Dari beberapa game diatas, bisa menjadi salah satu game yang patut anda coba untuk menghasilkan uang tambahahan anda.

Itulah seluruh pembahasan Pada artikel kita kali ini mengenai game uang Android 2024. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel