Cara Agar Status WA Dilihat Banyak Orang 2024

Cara Agar Status WA Dilihat Banyak Orang - WhatsApp merupakan aplikasi pesan atau chatting yang dimiliki banyak orang, dan kini sudah banyak yang menggunakannya.

Bagi anda yang belum tahu bagaimana sih cara membuat penonton story WhatsApp banyak? Nah, pada artikel ini kami sudah menyediakan caranya untuk anda.

Yang mana kemudahan serta banyaknya berbagai macam fitur menjadikan WhatsApp ini banyak digunakan, salah satu fitur yang sering digunakan oleh para pengguna WhatsApp yakni fitur status.

Dengan fitur ini, anda dapat membuat status dengan teks, video ataupun foto dan bertahan selama 24 jam jika anda tidak menghapusnya.


Jadi pembaharuan status tidak hanya di sosial media seperti Facebook, Instagram dan yang lainnya saja. Tetapi di aplikasi chatting WhatsApp juga terdapat fitur statusnya.

Nah bagi anda yang penasaran bagaimana caranya agar status WhatsApp dilihat banyak orang? Silahkan anda langsung saja simak ulasan dibawah ini sampai selesai.

Pembahasan Status WA Dilihat Banyak Orang

Cara Agar Status WA Dilihat Banyak Orang
Agar status WhatsApp anda bisa dilihat oleh orang lain, maka kontak WhatsApp teman atau keluarga anda harus di simpan dan dia juga harus menyimpan kontak anda juga.

Dimana fitur status ini dapat diatur siapa saja yang bisa melihatnya, yaitu di privasi agar hanya beberapa orang saja yang dapat melihatnya.

Hal ini dilakukan biasanya saat ini mengupdate status untuk sesuatu yang bersifat pribadi. Namun, status juga dapat dipublikasikan agar bisa dilihat oleh seluruh kontak yang ada di WhatsApp anda.

Dan ini biasanya dilakukan oleh orang yang menggunakan WhatsApp untuk berjualan. Sehingga dengan anda mempublikasikan status WhatsApp, tentunya akan dilihat oleh banyak orang dan mempermudah anda dalam mempromosikan produk yang ingin dijual.

Baca Juga : Virtex Slayer

Adapun dibawah ini cara agar status WA dilihat banyak orang yang dapat anda lakukan menggunakan Smartphone yang anda miliki.

Cara Agar Status WA Dilihat Banyak Orang

Berikut adalah langkah-langkah untuk cara agar status WA dilihat banyak orang terbaru yang dapat anda lakukan dengan mudah menggunakan Smartphone yang anda miliki:
  • Pertama-tama bukalah aplikasi WhatsApp di ponsel yang anda miliki.
  • Setelah aplikasi WhatsApp dibuka, lalu anda klik saja menu "Status" yang terdapat dibagian tengah atas antara Chat dan Panggilan.
  • Selanjutnya anda klik tombol "Titik Tiga" yang ada dipojok kanan atas, yang mana akan ditampilkan dua pilihan yaitu "Privasi Status dan Setelan".
  • Kemudian anda pilihlah "Privasi Status".
  • Lalu pilih fitur yang mana akan anda gunakan. Setelah memilih Privasi Status, dimana akan ada tiga pilihan yaitu "Kontak Saya, Kontak Saya Kecuali dan Hanya Bagikan Dengan Kontak Saya" yang berguna agar semua orang di kontak anda dapat melihat status anda.
  • Kontak Sya berguna untuk mengecualikan banyak ke beberapa orang yang dapat melihat status anda. Sedangkan jika "Hanya Bagikan Dengan" yang berguna untuk dapat mengatur siapa saja yang bisa melihat status anda.
  • Karena anda ingin dilihat statusnya banyak orang, maka anda pilih saja "Kontak Saya" dan simpan dengan mengklik tanda centang warna hijau.
  • Dengan itu anda bisa membuat status semenarik mungkin agar semakin banyak yang melihat status anda.
  • Selesai.

Nah itu dia langkah-langkah yang sudah kami bagikan diatas untuk melakukan cara agar status atau story WhatsApp dilihat oleh banyak orang, maka anda tidak perlu repot-repot untuk mencari caranya lagi.

Bagaimana cukup mudah bukan untuk anda lakukan? dan tentunya tidak menghabiskan begitu banyak waktu anda.

Jika ingin melakukannya, anda bisa mengikuti langkah-langkah diatas dan apabila informasi ini penting anda dapat membagikannya ke teman-teman anda.

Itulah seluruh isi bahasan kami pada artikel kali ini tentang cara agar status WA dilihat banyak orang. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel