Cara Upload Video Instagram 3 Menit 2024

Cara Upload Video Instagram 3 Menit
Cara Upload Video Instagram 3 Menit - Instagram merupakan salah satu platform sosial media yang banyak digunakan oleh masyarakat di Indonesia.

Melalui aplikasi Instagram ini anda dapat saling berintraksi secara online dengan para followers dan following anda.

Anda juga bisa mengupload foto atau video kegiatan anda melalui akun Instagram pribadi anda. Tidak hanya itu, sekarang anda sudah bisa mengupload video berdurasi 3 menit di Instagram.

Cara upload video 3 menit di Instagram ini dapat anda lakukan dengan memanfaatkan fitur IGTV yang ada di Instagram tersebut.

Instagram telah menghadirkan fitur IGTV ini dengan tujuan memungkinkan para penggunanya untuk memposting video Instagram dengan durasi yang lama.

Pada awal fitur IGTV ini diluncurkan, cukup banyak para pengguna Instagram yang antusias serta mencari tahu cara untuk mengunggah video Instagram dengan durasi 3 menit di IGTV.

Jika anda ingin mencoba mengunggah video di IGTV, anda nanti akan menemukan opsi postingan cuplikan.


Bila anda mengaktifkan fitur Posting Cuplikan tersebut, video IGTV yang anda unggah akan dikirim ke beranda sekaligus profil Instagram anda.

Namun video tersebut hanya berupa cuplikan video dan jika ada orang yang ingin menonton video tersebut lebih lanjut, nantinya akan diarahkan ke IGTV yang ada di akun anda.

Video cuplikan yang ada di akun anda nantinya akan berubah menjadi video dengan durasi pendek seperti video di Instagram pada umumnya.

Cuplikan video yang di tampilkan hanya pada bagian tengah video tersebut atau hanya 4:5 dari bagian video IGTV.


Cara Upload Video Instagram 3 Menit


Cara Upload Video Instagram 3 Menit dari HP

Cara Upload Video Instagram 3 Menit
Cara Upload Video Instagram 3 Menit dari HP
Bagi para pengguna Instagram yang belum mengetahui cara untuk upload video berdurasi 3 menit di Instagram, tenang saja karena kami akan membagikan cara tersebut untuk anda.

Berikut ini adalah langkah-langkah cara upload video Instagram 3 menit yang bisa anda ikuti di bawah ini:
  • Langkah pertama, anda bisa membuka apliksi Instagram yang ada pada smartphone anda.
  • Kemudian tekan ikon plus (+) yang ada di bagian atas, lalu pilih menu "Cerita".
  • Selanjutnya pilih video yang ada di galeri yang berdurasi 3 menit untuk anda upload ke IGTV.
  • Setelah itu, anda bisa klik opsi " Selanjutnya" yang ada di pojok kanan bawah, lalu akan muncul dua opsi, anda bisa pilih "Video Panjang".
  • Lalu anda bisa menambahkan penutup di video IGTV tersebut.
  • Langkah terakhir, anda tinggal memposting video tersebut agar dapat di upload ke IGTV.
  • Selesai.

Apabila anda memilih opsi video panjang, maka video tersebut akan di upload ke IGTV.

Namun, jika anda memilih opsi video pendek, maka video tersebut akan terpotong dan akan terkirim ke feed IG, bukan ke IGTV.

Jika anda ingin membuat penutup video IGTV, anda bisa memakai frame dari video tersebut.

Selain itu, anda juga bisa mengambil sampul yang tersimpan di galeri ponsel anda.

Anda juga bisa mengirimkan cuplikan video dari IGTV ke feed IG.



Akhir Kata

Anda bisa mengikuti cara yang telah kami bagikan diatas jika anda ingin mengupload video panjang yang berdurasi 3 menit.

Anda juga bisa membagikan informasi ini kepada teman dan kerabat anda yang juga pengguna Instagram.

Jika anda ingin mencari informasi lain yang berkaitan dengan Instagram, anda bisa mencarinya pada situs kami.

Itulah seluruh bahasan kami pada artikel kali ini tentang Cara Upload Video Instagram 3 Menit. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel