APN Combo Sakti Unlimited 2024

APN Combo Sakti Unlimited
APN Combo Sakti Unlimited - Perlu anda ketahui, bahwa salah satu cara untuk mempercepat koneksi internet adalah dengan mengganti setting APN nya lho guyss.

Meskipun pihak operator sudah menyediakan settingan APN secara default, namun tetap saja kecepatan internetnya masih dirasa kurang oleh sebagian pengguna.

Sedangkan APN sendiri berfungsi sebagai pengubung antara Smartphone dengan jaringan internet dan semua HP mempunyai fitur unruk mengatur penggunaan APN tersebut.

Maka dari itu, semua pengguna operator seluler harus mengetahui APN combo sakti yang unlimited agar bisa digunakan dengan mudah ketika koneksi internet dengan lemot.

Dan masing-masing provider memang mempunyai APN default yang berbeda-beda, tetapi fungsinya tetap sama yakni sebagai penghubung antara HP dengan koneksi internet.

Oleh karena itu, ketika anda memasukkan kartu SIM kedalam HP maka secara otomatis pengaturan APN nya akan langsung tersedia dan siap untuk digunakan lho guyss.

Nah bagi anda yang penasaran, yuk langsung saja simak ulasan berikut ini mengenai APN Combo Sakti unlimited yang bisa dijadikan rekomendasi.


APN Combo Sakti Unlimited


1. APN Combo Sakti Unlimited 4G Tercepat

APN Combo Sakti Unlimited
APN Combo Sakti Unlimited 4G Tercepat
Dimana, APN tercepat unlimited 4G ini bisa dikatakan combo sakti karena kemampuannya yang sangat cepat dalam mengatasi koneksi internet yang lemot dan sangat cocok digunakan oleh kartu Telkomsel.

Tetapi anda juga harus berhati-hati pada saat menggunakan APN ini karena jika ada kesalahan sedikit saja, maka HP yang digunakan akan tidak bisa terkoneksi dengan internet.

Nah adapun dibawah ini cara setting APN Combo Sakti unlimited 4G tercepat yang bisa diterapkan dengan benar:
  • Langkah pertama, silahkan anda buka menu Setting atau Pengaturan yang ada di HP anda.
  • Kemudian pilihlah Koneksi > Jaringan Internet > Acces Point Names (APN).
  • Jika anda menggunakan single SIM pada HP yang digunakan, maka silahkan pilih menu APN atau Nama Poin Akses nya saja ya.
  • Namun jika HP anda menggunakan dual SIM, maka anda harus memilih salah satu dari SIM yang akan di setting APN nya.
  • Setelah itu, silahkan anda klik dibagian simbol plus (+) untuk menambahkan APN 4G unlimited yang terbaru.
  • Selesai.

Seperti yang sudah dijelaskan pada pembahasan awal, setiap Smartphone sudah disediakan pengaturan APN secara default dan otomatis saat kartu SIM dimasukkan untuk pertama kalinya.

Sehingga anda tidak perlu reppot-repot untuk mengganti APN default bawaan tersebut. Tetapi karena adanya kondisi yang mendesak dan membuat anda harus melakukan setting ulang pada APN tersebut agar bisa mendapatkan peningkatan kualitas jaringan.


2. APN Combo Sakti Unlimited Gratis

APN Combo Sakti Unlimited
APN Combo Sakti Unlimited Gratis
Dimana koneksi yang lemot terkadang disebabkan oleh lonjakan pengguna pada jam-jam tertentu, sehingga tidak bisa ditampung oleh pihak providernya sendiri.

Nah dengan melakukan setting APN, maka anda bisa menikmati layanan internet combo sakti unlimited secara gratis.

Dan APN yang akan kami bagikan ini cocok digunakan untuk kartu AS dan Simpati pada jaringan 3G dan 4G.

Adapun dibawah ini merupakan APN Combo Sakti unlimited gratis yang bisa anda gunakan pada Smartphone anda:
  • APN Name: TELKOMSEL
  • Username: Kosongi
  • Password: Kosongi
  • Proxy: 202.2.208.129
  • Port: 8080
  • Server: Kosong


Akhir Kata

Itu dia beberapa APN Combo Skti dan unlimited yang bisa anda gunakan untuk mendapatkan koneksi internet yang stabil dan kuat.

Mungkin bagi anda yang tertarik untuk melakukannya, silahkan lakukan setting ulang dengan memasukkan data dari masing-masing APN yang ingin digunakan.

Dan pastikan data APN dimasukkan dengan benar dan tepat, agar proses yang dilakukannya berhasil ya.

Itulah seluruh isi bahasan kami pada artikel kali ini mengenai APN Combo Sakti unlimited. Sekian dan semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel