Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP 2024
Senin, 16 September 2024
Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP - Smartphone Android dan juga iPhone sekarang ini sudah menjadi primadona di kalangan para masyarakat.
Berbagai macam merek saat ini sudah tersedia, dan seiring dengan kemajuan teknologi mereka juga mempunyai sejumlah cara yang dapat dilakukan untukt bisa mengembalikan foto yang sudah terhapus, misalnya di HP iPhone 7, iPhone 11, Samsung, Xiaomi, Vivo, atau OPPO.
Terdapat dua cara yang dapat di pilih dan juga bisa dilakukan dengan sangat mudah, yakni dengan memakai Google Photos dan juga beberapa jenis aplikasi yang akan dapat mengembalikan foto yang sudah terhapus secara permanen.
Cara untuk bisa mengembalikan foto yang sudah terhapus di Smartphone Android sampai Smartphone iPhone sangat mudah sekali, untuk lengkapnya lagi! Silahkan simak pembahasannya di bawah ini.
Bisakah Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP?
Para pengguna Smartphone sering sekali memanfaatkan fitur foto dan video ini, untuk bisa mengabadikan setiap momen.Setiap Smartphone, termasuk perangkat Android dan perangkat iPhone telah menyediakan berbagai macam layanan pengelolaan foto dan video.
Para pengguna dapat memanfaatkan sebuah file foto dan video untuk bisa berbagi di dalam akun media sosial yang dimiliknya.
Pastinya saja. jika file foto dan video akan banyak sekali memakan ruang memori sehingga perlu anda pilah dengan baik.
Setiap para pengguna dapat menghapus foto dan video apapun itu baik secara disengaja maupun dengan tidak sengaja.
Nah, untuk foto dan juga video yang sudah terhapus tersebut, dapat anda kembalikan kembali ke dalam fitur Galeri di perangkat Android dan perangkat iPhone.
Smartphone sekarang ini sudah menjadi salah satu barang yang dipakai buat mengabadikan sejumlah momen penting di dalam hidup. Akan tetapi, secara tidak sengaja anda menghapus foto tersebut di Smartphone anda.
Apalagi dengan seringnya foto yang sudah terhapus di Smartphone secara tidak langsung akan bisa dipulihkan seperti halnya pada PC atau Komputer.
Anda pasti akan langsung panik dan merasa bingung, sebab tidak tahu bagaimana cara untuk bisa mengembalikan foto yang telah terhapus tersebut di HP.
Namun tenang saja, sebab untuk bisa memulihkan foto yang telah terhapusitu sekarang sudah tidak mustahil lagi, jika hal itu teruang lagi.
Kami telah merangkum beberapa cara untuk bisa mengembalikan foto yang sudah terhapus di Smartphone dengan sangat mudah.
Pastinya saja hal ini juga akan dapat membuat anda menjadi jauh lebih hemat secara finansial, sebab tidak usah mengeluarkan uang untuk memakai sebuah aplikasi berbayar ataupun meminta bantuan dari servis Smartphone.
Dan untuk lebih jelasnya lagi, langsung saja yuk kita simak cara mengembalikan foto yang terhapus di HP dibwah ini.
Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP di Android
Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP di Android |
Cara untuk bisa mengembalikan foto yang sudah terhapus di HP yang pertama ini, khsusu untuk para pengguna Smartphone Android.
Dan langsung saja anda simak langkah-langkah cara mengembalikan foto yang terhapus di HP di Android dengan sangat mudah juga praktis yang bisa anda ikuti berikut ini:
- Silahkan buka aplikasi Photos atau aplikasi Google Photos.
- Setelah itu klik ikon garis tiga yang terdapat di sudut sebelah kiri atas.
- Kemudian klik ikon tanda tempat sampah.
- Selanjutnya pilih foto mana yang ingin anda pulihkan.
- Lalu anda tahan foto buat melakukan Recovery.
- Selanjutnya klik ikon Recovery atau Pulihkan
- Silahkan tunggu prosesnya, dan foto telah kembali ke Galeri.
- Selesai.
Baca Juga : Cara Melacak Nomor HP Gratis
Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP iPhone
Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP iPhone |
Cara untuk bisa mengembalikan foto yang terhapus di HP yang kedua ini, khsusu untuk para pengguna Smartphone iPhone.
Dan langsung saja ke langkah-langkah cara mengembalikan foto yang terhapus di HP di Iphone dengan praktis dan sangat mudah:
- Silahkan nada buka Galeri iPhone.
- Setelah itu klik opsi Folder Recovery.
- Selanjutnya tahan video atau foto yang ingin anda pulihkan.
- Kemudian klik opsi Pulihkan.
- Maka Foto atau Video akan kembali ke dalam menu Galeri.
- Selesai.
Baca Juga : Cara Mengganti Icon Aplikasi Android
Akhir Kata
Demikinlah ulasan selengkapnya tentang bagaiman cara untuk bisa mengembalikan foto yang terhapus di HP dengan sangat mudah yang bisa anda ikuti.Memotret dengan menggunakan Smartphone menjadi kegiatan yang sangat mengasyikan sekali untuk beberapa orang.
Dan terlebih lagi dengan kemampuan dari kamera Smartphone yang sekarang ini sudah dapat menyamai kamera DSLR.
Untuk penggunaannya ini terbilang begitu sederhana sekali, membuat anda semakin mudah sekali untuk bisa memperoleh hasil foto atau video dengan kualitas yang begitu baik.
Dengan demikian, kegiatan ini bukan tanpa adanya halangan. Walaupun zaman telah semakin maju, namun peristiwa kehilangan foto di Smartphone masih dapat terjadi kapan saja, kepada siapa saja, dan di mana saja.
Dan untuk penyebabnya itu juga hampir dapat dipastikan karena kelalaian dari kita sendiri dalam menjaga video dan foto-foto itu.
Itulah dia keseluruhan isi pembahasan kami pada artikel yang kali ini tentang cara mengembalikan foto yang terhapus di HP. Semoga bermanfaat dan selamat mencobanya.