4 Aplikasi Bel Sekolah Otomatis Untuk PC Gratis dan Untuk Android 2024
Selasa, 17 September 2024
Bagi anda yang sedang mencari rekomendasi aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC gratis, tenang saja karena di artikel ini kami sudah menyediakan pembahasannya untuk anda.
Aplikasi bel sekolah merupakan solusi bagi para tenaga pengajar agar bisa mengatur waktu kegiatan belajar mengajar dengan lebih praktis.
Kehadiran aplikasi ini berperan penting untuk membuat penanda waktu menjadi lebih akurat.
Bel menjadi alat yang pasti digunakan setiap sekolah, sehingga beberapa orang sudah akrab dengan cara penggunaannya.
Walau begitu, bel manual sering tidak tepat waktu karena dioperasikan oleh manusia.
Mengingat bel harus dibunyikan berkali-kali selama aktivitas sekolah berlangsung dengan waktu tertentu, maka orang yang bertugas mengoperasikannya wajib mempunyai kedisiplinan tinggi.
Apalagi aplikasi diciptakan untuk meringankan tugas tersebut sehingga menjadi lebih praktis.
Aplikasi bel sekolah PC atau Laptop juga bisa menjadi alternatif bagi para tenaga pengajar yang ingin menerapkannya pada perangkat lebih ideal.
Menggunakan jenis perangkat ini juga membuat pengoperasian aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC menjadi lebih profesional.
4 Aplikasi Bel Sekolah Otomatis untuk PC Gratis
Jika anda sudah penasaran dengan 4 aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC gratis yang kami rekomendasikan, terus simak ulasan dibawah ini untuk mengetahuinya.
1. BellCommander
BellCommander merupakan aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC gratis yang sudah sangat lama digunakan banyak lembaga, sehingga kualitasnya tidak diragukan lagi.
Aplikasi ini menyediakan sejumlah fitur selain lonceng sekolah yang sudah lazim digunakan.
Fitur-fitur yang ada dalam aplikasi ini seperti pemberitahuan darurat, konfigurasi sound card, dan juga paging.
Output atau suara yang dihasilkan BellCommander ini bisa dihubungkan langsung ke speaker internal, PC, Smartphone, Amplifier, sistem PA dan lainnya.
Agar aplikasi bisa berjalan di perangkat tanpa kendala, dibawah ini spesifikasi atau detail yang perlu diketahui, diantaranya yaitu:
- Nama: BellCommander
- Developer: AcroVista
- OS Minimal: Windows 11, 10, 8, 7, Vista, XP, Server 2019, Server 2016, Server 2012
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Link: Download Disini
2. TimeChimes Automatic School Bell
TimeChimes Automatic School Bell termasuk aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC gratis dan perangkat laptop.
Aplikasi ini sangat cocok digunakan sebagai bel sekolah otomatis yang akan berbunyi pada saat waktu yang sudah dijadwalkan.
Pengoperasian aplikasi ini juga bisa dibarengi dengan penggunaan aplikasi lain yang akan berbunyi pada waktu yang sama di tempat berbeda.
Aplikasi ini cukup mudah digunakan karena tidak ada menu-menu yang rumit didalamnya, sehingga ramah untuk semua jenjang sekolah.
Dibawah ini spesifikasi dari aplikasi bel sekolah PC dan Dekstop yang perlu diketahui sebelum mengundu aplikasi TimeChimes, diantaranya yaitu:
- Nama: TimeChimes Automatic School Bell
- Developer: NCH Software
- OS Minimal: Windows 2000/XP/2003/Vista/2008 & Windows 7
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Link: Download Disini
3. Jabat Automatic School Bell
Aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC gratis yang direkomendasikan berikutnya adalah Jabat Automatic School Bell.
Aplikasi ini hadir dengan tampilan yang sangat sederhana sehingga mudah digunakan, baik oleh pengguna baru skealipun.
Menariknya, aplikasi ini gratis full version, sangat ringan dan bisa dioperasikan baik melalui perangkat Mobile maupun PC.
Ada banyak jenis lonceng yang bisa dipilih, mulai dari tema lucu, instrumen sampai bel yang mempunyai kata-kata untuk menandakan suatu perintah seperti pergantian jam.
Bel yang sudah diatur akan berbunyi secara otomatis pada interval tertentu! Dibawah ini detail aplikasinya, diantaranya yaitu:
- Nama: Jabat Automatic School Bell
- Developer: Jabat Software
- OS Minimal: Windows 11,10,8,7 Vista, XP
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Link: Download Disini
4. Smart Alarm System: Ringing Bell
Aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC gratis yang bernama Smart Alarm System: Ringin Bell merupakan sistem alarm oromatis di sekolah yang canggih dan inovatif.
Aplikasi ini sangat mudah digunakan karena tampilannya yang sederhana dan bisa diatur dalam berbagai pilihan bahasa.
Smart Alarm sangat cocok digunakan untuk berbagai sekolah dan kantor dengan kuantitas siswa mulai dari sedikit, menengah, dan banyak.
Anda tidak membutuhkan ruang penyimpanan yang besar, karena aplikasi ini dapat disambungkan pada lebih dari satu perangkat.
Untuk detail aplikasi bel sekolah inovatif Smart Alarm System yang perlu diketahui, yaitu sebagai berikut:
- Nama: Smart Alarm System: Ringing Bell
- Developer: Smart Bell
- OS Minimal: Windows 11,10,8,7, Vista, XP
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Link: Download Disini
3 Aplikasi Bel Sekolah Terbaik untuk Android
Selain beberapa aplikasi bel sekolah otomatis untuk PC diatas, kami juga rekomendasikan untuk anda aplikasi bel sekolah terbaik untuk Android yang bisa didapatkan pada Google Play.Aplikasi bel sekolah otomatis Android ini memang cukup banyak dicari karena penggunaan HP yang lebih masif dari pada PC.
Dibawah ini 3 aplikasi bel sekolah terbaik Android yang bisa anda gunakan, diantaranya yaitu:
1. Digital School Bell
Aplikasi pertama ini tersedia di Google Play dan dikembangkan oleh Planeer yang dirancang khusus untuk sekolah dan lembaga pendidikan lainnya.
Sekolah dan lembaga pendidikan bisa menyesuaikan bel digital sesuai dengan jadwal yang sudah mereka tentukan.
Penentuan jadwal dan waktu dapat di sinkronkan, sehingga bel akan berdering secara otomatis sehingga aplikasi ini akan membantu sebagai alat yang menandakan awal atau akhir jam sekolah.
- Nama: Digital School Bell
- Developer: Planeer
- OS Minimal: Android 5.0+
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Download: 1.000+
- Link: Download Disini
2. Remote Bell Sekolah
Remote bel sekolah merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh Noors Channel dan tersedia gratis di Google Play.
Aplikasi ini mengeluarkan output serial menggunakan interface bluetooth kecepatan serial 9600.
Anda juga bisa menggunakan aplikasi ini dengan berbagai modul seperti Arduino UNO, Panel Matrix P10, MP3 Player Modul dan Modul Bluetooth serial.
Berbagai Tools ini bisa mempermudah pengoperasian sekolah menjadi lebih praktis.
- Nama: Remote Bel Sekolah
- Developer: Noors Channel
- OS Minimal: Android 2.1+
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Download: 1.000+
- Link: Download Disini
3. Bel Sekolah WIFI
Aplikasi bel sekolah WIFI ini dikembangkan oleh ArinTech dan tersedia gratis di Google Play, aplikasi ini biasanya digunakan untuk melakukan setting pada kontroler bel sekolah dengan koneksi WiFi.
Pada aplikasi ini terdapat sekitar 255 file standar bel sekolah yang dapat anda atur sesuai jadwal.
Nama WiFi Default: Bel Sekolahku WiFi dengan Password Default: 123456789 (bisa dirubah sesuai keinginan).
- Nama: Bel Sekolah WIFI
- Developer: ArinTech
- OS Minimal: Android 2.1+
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Download: 1.000+
- Link: Download Disini
Beberapa aplikasi diatas bisa anda nikmati secara gratis dengan sejumlah fitur fungsionalnya.
Walaupun terlihat sepele, namun kahadiran bel tersebut sangat berguna sebagai alat penanda dari pergantian aktivitas tertentu di sekolah.
Kami tidak bisa menjadin 100%, namun aplikasi tersebut akan bekerja lebih akurat dibandingkan membunyikan bel secara manual. Sekian dan semoga bermanfaat.